Visi
- Menjadi Brand Nasional dan Pemimpin pasar usaha pecel lele modern di Indonesia
- Menjadi Brand Nasional kebanggaan Indonesia, dan memberikaan manfaat yang seluas-luasnya bagi seluruh masyarakat, mitra usaha dan karyawan
- Membawa makanan tradisional khas Indonesia pada dunia internasional
Misi
- Menyediakan berbagai variasi produk hidangan lele yang enak dan unik
- Memberikan kualitas pelayanan yang sangat baik, dengan mengutamakan QSV = Quality, Service & Value
- Senantiasa berinovasi dan meningkatkan kualitas pelayanan untuk memaksimalkan kepuasan pelanggan dan mitra usaha.
Tujuan :
· Senantiasa memelihara dan meningkatkan mutu produk, proses dan sistem mutu yang baik, konsisten, bertanggung jawab dan selalu fokus pada proses, bukan tujuan
· Menciptakan dan Menyediakan Produk unggulan yang inovatif
· Menempatkan Brand dalam pikiran konsumen untuk memaksimalkan potensi manfaat Restoran
Strategi :
1. Terus mengembangkan franchise dengan cara mencari atau menunjuk penerima waralaba lanjutan
2. Memperkenalkan variasi baru melalui promo – promo
3. Menggunakan internet sebagai salah satu sarana promosi
4. Membuka pasar baru dengan minat konsumen yang berbeda
5. Mengutamakan cita rasa dan kualitas
6. Memperoleh kepuasan dari pelanggan
7. Memberikan pelayanan yang terbaik
Segmentasi Pasar :
Produk ini dijual pada semua kalangan dan lapisan masyarakat yang diyakini akan menyukai citarasa yang khas dari Pecel Lele Lela sendiri.
Target Pasar :
Seluruh masyarakat Indonesia , Sejauh ini pecel lele lela sudah membuka 100 Outlet yang tersebar di Indonesia dan bahkan 25 Outlet di luar negeri.
0 komentar:
Posting Komentar